SIARAN PERS Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi D.I. Yogyakarta 1 Agustus 2024 - Berita - Badan Pusat Statistik Provinsi Di Yogyakarta

Bantu kami melayani Anda dengan lebih baik. Ayo ikut berpartisipasi dalam SURVEI KEBUTUHAN DATA 2024. Isi survei pada link berikut https://s.bps.go.id/skd2024-bpsdiy. Jawaban Anda, Membantu Meningkatkan Pelayanan Kami

«« Jam Layanan Pelayanan Statistik Terpadu (PST) Senin - Kamis 08.00 - 15.00 WIB, Jum'at 08.00 - 15.30 WIB ««

«« Layanan Online BPS : email - pst3400@bps.go.id, WA - 0821 8055 3400, livechat : klik pojok kanan bawah website ini ««

SIARAN PERS Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi D.I. Yogyakarta 1 Agustus 2024

SIARAN PERS Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi D.I. Yogyakarta 1 Agustus 2024

1 Agustus 2024 | Kegiatan Statistik


SIARAN PERS

Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi D.I. Yogyakarta

1 Agustus 2024

 

Bantul – BPS Provinsi D.I. Yogyakarta telah merilis beberapa indikator strategis melalui youtube @bpsprovdiy  - https://s.bps.go.id/RilisBRSDIY  Siaran pers ini disampaikan oleh Kepala BPS Provinsi D.I. Yogyakarta, Ir. Herum Fajarwati,M.M. di Ruang Truntum BPS Prov. D.I. Yogyakarta. Berikut disampaikan ringkasan hasil siaran pers tersebut:

 

1. Juli  2024 terjadi inflasi (y-on-y) sebesar  2,16% dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 105,82.

https://yogyakarta.bps.go.id/pressrelease/2024/08/01/1533/perkembangan-indeks-harga-konsumen-provinsi-d-i--yogyakarta-juli-2024.html

 

2. NTP DIY naik 0,86% pada Juli 2024.

Nilai Tukar Petani (NTP) Juli 2024 sebesar 103,86 mengalami kenaikan indeks dari bulan sebelumnya yang tercatat 102,97.

https://yogyakarta.bps.go.id/pressrelease/2024/08/01/1545/perkembangan-nilai-tukar-petani-dan-harga-produsen-gabah-daerah-istimewa-yogyakarta--juli-2024.html

 

3. Juli  2024, Harga Produsen Gabah di tingkat petani DIY naik 2,63%.

Harga produsen gabah di tingkat petani untuk kualitas GKG DIY pada Juli 2024 sebesar Rp 6.678,26 per kg naik 2,63% dibanding bulan sebelumnya sebesar Rp 6.507,14 per kg.

https://yogyakarta.bps.go.id/pressrelease/2024/08/01/1545/perkembangan-nilai-tukar-petani-dan-harga-produsen-gabah-daerah-istimewa-yogyakarta--juli-2024.html

 

4. Juni  2024, Kunjungan Wisman ke DIY tercatat 7.403 kunjungan.

TPK hotel bintang Bulan Juni 2024 berada pada angka 60,57% dan hotel non bintang sebesar 26,46 %.

https://yogyakarta.bps.go.id/pressrelease/2024/08/01/1569/perkembangan-pariwisata-daerah-istimewa-yogyakarta--juni-2024.html

 

*5. Juni  2024, Jumlah kedatangan domestik penumpang melalui Bandara Adisutjipto dan Bandara Internasional Yogyakarta tercatat 173.284 orang.*

Jumlah penumpang  angkutan kereta api yang berangkat melalui 5 Stasiun di DIY pada Juni 2024 sebanyak  995.215 orang.


6. Juni  2024, Ekspor naik  2,35% dan Impor DIY turun  13,26% dibanding dengan bulan sebelumya.

Ekspor mencapai US$44,45 juta dan Impor senilai US$13,15 juta.

https://yogyakarta.bps.go.id/pressrelease/2024/08/01/1557/perkembangan-ekspor-dan-impor-daerah-istimewa-yogyakarta--juni-2024.html

 

 

Salam,

BPS Prov. DIY

Unduh kumpulan materi BRS di https://s.bps.go.id/KumpulanBRSDIY

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Daerah Istimewa YogyakartaJl. Brawijaya

Tamantirto

Kasihan

Bantul

55183. Telp. 0274-4342234. Fx. 0274-4342230. E-mail : pst3400@bps.go.id.

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik