Inventarisasi Program & Permasalahan BPS DIY bersama Komite IV DPD RI - Berita - Badan Pusat Statistik Provinsi Di Yogyakarta

Bantu kami dalam meningkatkan pelayanan pada PST BPS Provinsi DI Yogyakarta dengan cara mengisi Survei Kebutuhan Data sesuai link berikut: http://s.bps.go.id/SKD2025-DIYJawaban Anda Untuk Pelayanan Lebih baik

«« Jam Layanan Pelayanan Statistik Terpadu (PST) Senin - Kamis 08.00 - 15.00 WIB, Jum'at 08.00 - 15.30 WIB ««

«« Layanan Online BPS : email - pst3400@bps.go.id, WA - 0821 8055 3400, livechat : klik pojok kanan bawah website ini ««

Inventarisasi Program & Permasalahan BPS DIY bersama Komite IV DPD RI

Inventarisasi Program & Permasalahan BPS DIY bersama Komite IV DPD RI

21 Maret 2025 | Kegiatan Statistik


Inventarisasi Program & Permasalahan BPS DIY bersama Komite IV DPD RI

Kamis (20/3), bertempat di Gedung DPD DIY, Kepala BPS Provinsi DIY, Herum Fajarwati, menghadiri Rapat Kerja bersama Komite IV DPD RI yang diinisiasi oleh R.A Yashinta Sekarwangi Mega. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka inventarisasi materi terkait program kerja, capaian, serta permasalahan yang dihadapi oleh Badan Pusat Statistik Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.

Dalam rapat tersebut, Herum Fajarwati memaparkan berbagai hal, mulai dari program kerja yang telah dan akan dilaksanakan, capaian BPS DIY, proses bisnis yang berjalan, hingga kendala-kendala yang dihadapi di lingkup BPS DIY maupun di wilayah DIY secara umum.

Diharapkan, kegiatan ini dapat menjadi wadah yang memberikan masukan positif serta mendorong peningkatan kolaborasi demi mewujudkan perstatistikan yang lebih baik di Daerah Istimewa Yogyakarta.

#bpsdiy
#DPD  
#CintaData
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Daerah Istimewa YogyakartaJl. Brawijaya

Tamantirto

Kasihan

Bantul

55183. Telp. 0274-4342234. Fx. 0274-4342230. E-mail : pst3400@bps.go.id.

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik