Bantu kami dalam meningkatkan pelayanan pada PST BPS Provinsi DI Yogyakarta dengan cara mengisi Survei Kebutuhan Data sesuai link berikut: http://s.bps.go.id/SKD2025-DIYJawaban Anda Untuk Pelayanan Lebih baik
«« Jam Layanan Pelayanan Statistik Terpadu (PST) Senin - Kamis 08.00 - 15.00 WIB, Jum'at 08.00 - 15.30 WIB ««
«« Layanan Online BPS : email - pst3400@bps.go.id, WA - 0821 8055 3400, livechat : klik pojok kanan bawah website ini ««
Memasuki Musim Panen, Harga Gabah Melandai
2 April 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya
Memasuki Musim Panen, Harga Gabah Melandai
Maret 2024, harga produsen gabah D.I Yogyakarta di tingkat petani untuk kualitas Gabah Kering Giling (GKG) sebesar Rp.7.700,- per kg atau turun 8,59 persen dibanding bulan sebelumnya, sedangkan untuk kualitas Gabah Kering Panen (GKP) tercatat sebesar Rp.6.593,55 per kg atau turun 9,29 persen.
Maret 2024, Provinsi D.I Yogyakarta mengalami inflasi year on year (yoy) sebesar 2,95 persen. Tiga komoditas penyumbang utama inflasi yoy yaitu beras, emas perhiasan, dan cabai merah.
Indikator tersebut disampaikan pada saat Press Rilis Berita Resmi Statistik oleh Kepala BPS Provinsi D.I. Yogyakarta, Herum Fajarwati di Ruang Truntum (01/04).
#Sahabatdata dapat melihat hasil ringkasnya pada infografis dan hasil lengkapnya pada website resmi kami di yogyakarta.bps.go.id.